Jumat, 26 Juni 2015

Perindustrian Ban Perlu Rubber Testing Machine Untuk Uji Produknya

Di dalam setiap perindustrian ban, pasti adanya standarisasi untuk mutu, kualitas, dan kuantitas ban tersebut. Pada perindustrian ban yang berbahan karet ataupun plastic elastis, masing-masing memiliki kualitas dan standarisasi tertentu berdasarkan kategori dan bahan material yang dipergunakan sebagai bahan dasar.

Sebuah karet (rubber) biasanya memiliki macam standar. Contoh standar sebuah karet yaitu misalnya pada karet gelang yang apabila ditarik dengan pressure yang kuat, karet gelang akan putus. Hal itu disebabkan karena kualitas karet yang tidak memenuhi standar.

Dalam standarisasi yang telah ditetapkan sangat diperlukan pengujian dengan tahap-tahap yang telah ditentukan, seperti pengujian tarik material (pulling power),  pengujian tekanan material (kompresi), analisa pengujian beban torsi, dll. Pengujian standarisasi kualitas karet ini dapat menggunakan alat uji  yaitu Rubber Testing Machine.

Rubber Testing Machine  yang merupakan alat untuk melakukan pengujian karet atau rubber testing. Pengujian ini bertujuan untuk mengetahui kualitas dan performa karet. Pengujian karet tersebut meliputi elasitsitas,  ozone,  serta campuran karbon pada karet, dll.

Rubber Testing Machine  ini baik dan cocok digunakan pada industri pembuatan Ban Mobil, Ban Motor, Karet, plastic , dll.

Jadi untuk perindustrian diatas sangat cocok mempergunakan alat uji ini guna mendukung proses pengujian dan standarisasi pada proses produksi pada perindustrian anda. Mengoptimalkan standarisasi produk dengan menggunakan Rubber Testing Machine  akan menjadi lebih mudah dan tingkat akurasinya dapat dianalisa sesuai dengan keinginan anda.

Testing indonesia sebagai penyedia produk pengujian industri menyediakan berbagai type Rubber Testing Machine dengan performa yang baik serta berkualitas. Untuk info lebih lanjut dapat menghubungi sales kami di no 021 29563045 atau dapat mengirimkan email ke sales@testingindonesia.com
Sumber : http://www.testingindonesia.com/article/detail/99/perindustrian-ban-perlu-rubber-testing-machine-untuk-uji-produknya
Categories:

0 komentar:

Posting Komentar